Rabu, 27 Januari 2016

Mesin Pengaduk Dodol Aneka Bahan

Mesin Pengaduk Dodol adalah alat untuk membantu memproses pengadukan dan pemasakan bahan-bahan pembuat dodol dengan menggunakan bantuan penggerak elektromotor. Mesin ini didesain menggunakan suhu control, naik turunnya panas diatur secara otomatis, sehingga membantu proses pemasakan agar tidak overheated yang bisa menyebabkan bisa menjadi gosong. Bahan bakar yang digunakan menggunakan gas. Bahan baku dodol bisa dari bahan seperti dari nanas, durian, sirsak, apel dll.

Untuk Mendapatkan Penawaran Menarik dan Keterangan Lebih Lengkap Hubungi Kami SEGERA di Line Telphone :

Hub. Nizar Juliawan
No. Telp. 081331633212


Cara Kerja Mesin Pengaduk Dodol

  • Campurkan seluruh adonan dodol dalam wajan pengaduk
  • Lakukan pemasakan adonan dengan suhu yang disesuaikan, biasanya antara waktu 4-5jam
  • dinginkan adonan dan
  • lakukan pencetakan dodo sesuai selera

Untuk Mendapatkan Penawaran Menarik dan Keterangan Lebih Lengkap Hubungi Kami SEGERA di Line Telphone :

Hub. Nizar Juliawan
No. Telp. 081331633212

Spesifikasi

  • Rangka besi siku
  • Bahan stenliss untuk kontak produk
  • Penggerak elektromotor 1 Hp
  • Panel suhu otomatis
  • pemanas Gas
Kapasitas
  • 5 kg/proses
  • 10 kg/proses
  • atau dapat sesuai permintaa

Keunggulan

  • Suhu otomatis dan dapat distell
  • penggunaan sederhana
  • hemat tenaga dan energi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar